Sabtu, 28 April 2018

Soal TRYOUT USBN Matematika SD Kelas 6 Sesuai Indikator 2019/2020 + Kunci Jawaban Pembahasan | Bagian 4 URAIAN ESAI

Soal TRYOUT USBN Matematika SD Kelas 6 Sesuai Indikator 2019/2020 + Kunci Jawaban Pembahasan | Bagian 4 URAIAN ESAI - 31. Stefen mengikuti latihan tinju setiap 18 hari sekali, Ady setiap 12 hari sekali dan Frend setiap 9 hari sekali. Jika mereka latiha Bersama-sama pada hari Senin, 30 April 2018, Tentukan kapan mereka akan latihan Bersama-sama lagi!

32. Perbandingan Ayam Jantan dan Ayam Betina di dalam kendang Pak Riko adalah 3 : 7. Jika Jumlah Ayam adalam kendang ada 120 ekor, tentukan masing-masing banyak Ayam Jantan dan Ayam Betina di dalam kendang!

33. (PUSAT) Perhatikan bangun berikut!


Tentukanlah Luas bangun di samping!










34. Diketahui sebuah drum minyak tampak seperti gambar berikut!

Jika drum tersebut telah terisi setengah bagian, maka tentukanlah berapa liter minyak yang diperlukan untuk memenuhi drum tersebut!



35. Perhatikan tabel Hasil Panen Ternak Pak Rendy sebagai berikut!

JENIS TERNAK
HASIL PANEN (TON)
Ayam
6
Domba
9
Kerbau
18
Kambing
12
Sapi
27
JUMLAH
72 TON

Sajikanlah data dalam tabel di atas ke dalam diagram Lingkaran!
Nomor 1-10 di artikel sebelumnya, Klik DI SINI.
Nomor 11-20 Klik DI SINI.
Nomor 21-30 Klik DI SINI.
Nomor 31-35 (URAIAN) Klik DI SINI.
Kunci Jawaban dan Pembahasan Menyusul.
FILE PDF SILAHKAN DOWNLOAD DI SINIPDF

0 komentar :

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1