Minggu, 18 Mei 2014

SOAL UAS IPS DAN KUNCI JAWABAN SEMESTER 2 GENAP KELAS 4 IV 2013/2014 (BAGIAN 2)

SOAL UAS IPS DAN KUNCI JAWABAN SEMESTER 2 GENAP KELAS 4 IV 2013/2014 (BAGIAN 2)ULANGAN  AKHIR IPS  SEMESTER  GENAP TAHUN PEMBELAJARAN 2013/2014
16. Bapak koperasi Indonesia adalah….
a. Moh Hatta
b. Sri Edy Swasono
c. Bustanil Arifin
d. Wijoyo Nitisastro  

17. Lambang koperasi yang berbentuk bunga melambangkan….
a. Sifat kemasyarakatan dan persatuan yang kokoh
b. Perkembangan dan kemajuan terhadap koperasi
c. Identitas pribadi koperasi
d. Kerja dan usaha yang terus menerus

18. Hari koperasi diperingati setiap tanggal….
a. 12 Juli
b. 14 Juni
c. 13 Juli
d. 11 Juni

19. Koperasi yang menampung barang-barang yang dihasilkan oleh para anggotanya disebut koperasi….
a. Unit desa
b. Produksi
c. Serba usaha
d. Sekolah

20. Koperasi Indonesia berlandaskan asas kekeluargaan dan gotong royong. Hal tersebut sesuai dengan UUD 1945 pasal….
a. 33 Ayat (1)
b. 33 Ayat (3)
c. 33 Ayat (2)
d. 33 Ayat (4)

21. Koperasi yang menyediakan kebutuhan pokok para anggotanya disebut koperasi….
a. Simpan pinjam
b. Produksi
c. Konsumsi
d. Serba usaha

22. Koperasi yang didirikan atas dasar keanggotaannya adalah….
a. Koperasi simpan pinjam
b. Koperasi sekolah
c. Kopersi serba usaha
d. Koperasi jasa

23. Teknologi dibagi dua yaitu teknologi produksi sederhana dan teknologi produksi….
a. Modern
b. Kuno
c. Lama
d. Zaman

24. Pada zaman dahulu sudah ada bermacam-macam alat komunikasi. Contoh alat komunikasi pada zaman dahulu adalah….
a. E-mail
b. Kentungan
c. Satelit
d. Pesawat

25. Penemu radio pertama kali adalah….
a. Ernest
b. Jhon Logie Baird
c. Alexander Graham Bell
d. Guglielmo Marconi

26. Media komunikasi yang mengandalkan jasa pos adalah….
a. Surat
b. Telegraf
c. Telepon
d. Internet

27. Segala sesuatu yang digunakan sebagai alat angkutan disebut sarana….
a. Komunikasi
b. Transportasi
c. Produksi
d. Konsumsi

28. Alat komunikasi yang menghasilkan gambar dan suara adalah….
a. Radio
b. Telepon
c. Ponsel
d. Televisi

29. Alat komunikasi secara langsung dengan jarak yang jauh dapat dilakukan melalui….
a. Koran
b. Telepon
c. Radio
d. Kentungan

30. Perusahaan jasa penerbangan milik pemerintah adalah….
a. Lion Air
b. Mandala Airlines
c. Garuda Indonesia Airlines
d. Bouroq Airlines
Selanjutnya baca juga:

0 komentar :

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1